Jangan Hakimi Kami Dengan Stigma Negatif ODP COVID 19

Stigma Negatif ODP COVID 19

Krisis sosial terhadap orang dalam pemantauan (ODP) yang berada di dalam lingkup perkampugan memang cukup memprihatinkan. Bahkan dampak dari status ODP tersebut, tak jarang mereka juga dikucilkan oleh warga sekitar, yang khawatir akan penularan virus, meski hasilnya pun belum tentu positif Covid-19. Tak jarang beban ODP dan sanksi sosial tersebut, bisa memperburuk keadaan hingga sang ODP mengalami depresi.

What's Your Reaction?

like
0
dislike
1
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0