Kantor Samsat Pecah Kerumunan, Petugas Terapkan Protokol Kesehatan
Mendapat kritikan terhadap kerumunan selama membayar pajak kendaraan, tim Kantor Samsat Surabaya Timur langsung merespon memecah kerumunan massa di loket pendaftaran dan cek fisik. Pihak Samsat akan memindah bagian cek fisik agar tidak terjadi penumpukan massa di loket pendaftaran dan cek fisik yang lokasinya saling berdekatan. Reporter | Andi Dan Fakhrudin